Menulislah!
Imam Al Ghazali mengatakan, jika engkau bukan anak seorang raja maka menulislah, jika engkau bukan anak seorang ulama besar maka menulislah. Ini adalah kata-kata bijak dari ulama besar umat lslam. Ihya ulumuddin atau menghidupkan ilmu-ilmu agama merupakan karya Imam Al Ghazali yang masih dipelajari hingga kini. Artinya, dengan menulis kita akan selalu hidup ditengah-tengah masyarakat. […]