H-6 Lebaran Gaji 98 Guru PPPK Lampung Utara Malah Disunat?
Lampung Utara, sinarlampung.co-Para guruPegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kabupaten Utara mengeluhkan pemotongan gaji ke 14 yang mereka terima. Total dari Rp4,2 dua ratus, hanya diterima Rp3,7 juta atau diporong Rp500 ribu per orang, dari total 98 Pegawai P3K. Ironisnya pemotongan dilakukan H-7 Lebaran Idulfitri 2025. “Kami ada 98 orang, Gaji ke 14 di potong. […]