Tag: Pungli

38 artikel ditemukan
5 menit baca

Banyak Oknum Kepala Sekolah Masih Bangga Dengan Pungli Untuk Alasan Mutu dan Kurangnya dana Oprasional

Lampung Timur (SL) – Maraknya pungutan liar yang terjadi di sekolah membuat berbagai kalangan prihatin. Meskipun sudah menerima program dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) dari pemerintah, kenyataannya pungutan masih terjadi di mana-mana. Padahal program BOS di gagas untuk meningkatkan mutu pendidikan dasar sembilan tahun mulai SD sampai SMP, dengan memperluas akses pendidikan agar anak anak […]

5 menit baca

Jembatan Timbang “Punya” Kemenhub: Seberapa Greget Tak Ada Pungli?

Oleh: Ahmad Saleh David Faranto. (Asisten Ombudsman R.I. Perwakilan Provinsi Lampung) Diantara tahun 2015-an, mobil angkutan barang dengan sumbu tertentu yang melintasi jalan nasional dari pintu gerbang Sumatera, tepatnya mulai dari pelabuhan Bakauheni Lampung Selatan hingga menuju ke Sumatera Selatan atau Bengkulu bisa diprediksi menyambangi jembatan timbang. Jembatan timbang dimaksud tersebar di tiga Kabupaten di […]

5 menit baca

Tiga Pelaku Pungli Sertifikat Prona di Way Kanan Diadili

Bandar Lampung (SL) – Tiga terdakwa yang terkena operasi tangkap tangan (OTT) sertifikat prona di Kabupaten Way Kanan, diadili di Pengadilan Negeri, Tanjungkarang, Bandarlampung, Kamis (1/11/2018). Ketiga terdakwa yakni Damiri (47), Asmanudin (27), dan Solehono (48) warga Tanjungkurung Lama, Kasui, Waykanan. Ketiganya didakwa dengan Pasal 5 UU Nomor 46 Tahun 2009 Jo. Pasal 3 tentang Tindak […]

5 menit baca

Ketua Asosiasi Pengawas Indonesia Dilaporkan ke Polisi Terkait Dugaan Pungli

Metro (SL) – Ketua Asosiasi Pengawas Indonesia (APSI) telah di laporkan oleh Komite Wartawan Republik Indonesia (KWRI) ke Polresta Metro terkait dugaan Pungutan Liar kepada ratusan pengawas Se- Provinsi Lampung. Ketua KWRI Metro, Hanafi mengatakan, “BR kita laporkan terkait dugaan pungli terhadap ratusan pengawas pendidikan se provinsi Lampung, yang mengadakan pelatihan diklat pengawas, masing-masing pengawas […]

5 menit baca

Polres Lamsel Usut Pungli Petugas Berseragam Dishub di Terminal Bunut

Lampung Selatan (SL) –  Polres Lampung Selatan terus mendalami aksi pungutan liar (Pungli) yang dilakukan empat petugas di Terminal Bunut, Sragi, Jalan Lintas Timur. Penyidik mendalami siapa yang memerintahkan keempat petugas berseragam Dishub Tersebut “Penyidik masih mendalami siapa yang memerintahkan mereka,” kata Kasatreskrim AKP Effendi, Selasa, 23 Oktober 2018. Inews Sore melaporkan pada Rabu 17 Oktober […]

5 menit baca

Oknum Kelurahan dan Kecamatan Mataram Jaya di Duga Lakukan Pungli Pembuatan KTP dan KK

Lampung Tengah (SL) – Program Pemerintah Pusat yang membebaskan biaya administrasi untuk pembuatan Kartu Tanda Penduduk (KTP), Kartu Keluarga (KK), Akta Kelahiran, dan Akta Kematian kepada masyarakat nampak nya belum berlaku di Kabupaten Lampung Tengah, khususnya di Kelurahan Mataram Jaya, Kecamatan Bandar Mataram. Hal itu terungkap ketika Wahyu (33) warga Kelurahan Mataram Jaya, Kecamatan Bandar Mataram Lampung […]

5 menit baca

MAN 1 Poncowati Terbanggi Besar Diduga Sarang Pungli?

Lampung Tengah (SL) – Diduga Madrsa Aliyah Negri (MAN) 1 Poncowati Terbanggi Besar Lampung Tengah  melakukan pungli. Beberapa wali murid sangat menyesalkan dengan adanya pungutan yang mengatas namakan komite MAN 1 Poncowati Lampung Tengah sebesar Rp 2.700.000 per semesternya tanpa adanya rapat musyawarah dari wali murid. Pihak sekolah membagikan surat selembar kepada tiap murid, surat […]

5 menit baca

Pelaku Kasus Pungli SIM Polres Lambar Bertambah, Kapolres Bakal Diperiksa?

Bandar Lampung (SL) –  Bidpropam Polda Lampung serius menangani kasus SIM ‘nembak’ di Polres Lampung Barat (Lambar). Terbukti dari hasil pengembangan kasus pungutan liar (pungli) tersebut, Bidpropam kembali melakukan pemeriksaan terhadap tiga oknum anggota Polres Lambar. Sebelumnya ada empat oknum anggota Satlantas Polres Lambar yang diamankan. Yakni, AS, FD, AR (Polwan) dan YR. Keempatnya saat ini […]

5 menit baca

Dugaan Pungli di SMAN 1 Punggur

Gunung Sugih (SL) – Terkait dugaan pungli di SMA Negeri 1 Punggur Kecamatan Punggur Kabupaten Lampung Tengah, Paguyuban Jurnalistik Lampung Tengah (PJLT) hari ini, Kamis (04/10) mendatangi Kejaksaan Negeri Gunung Sugih. Menurut Ketua PJLT Zulkifli, kedatangan mereka ke Kejaksaan, “kami akan datang dan melaporkan dugaan pungli yang telah meresahkan orang tua murid, kami mendesak pihak […]