Hindari Kerumunan, Pemkab Tuba Bagikan SK Hoorer di 11 Lokasi
Tulang Bawang (SL)-Bupati Tulang Bawang Dr. (Cand) Hj. Winarti SE., MH. membagikan SK kepada 1.611 Karyawan Honorer di Kabupaten Tulang Bawang tahun 2021 pada hari ini senin, 01 Februari 2021. Untuk menghindari kerumunan maka konsep penyerahan SK dibagi menjadi 11 titik, diantaranya lapangan BMW Sport Center, Islamic Center, Dinas kesehatan, Dinas pendidikan, MPP, GOR Tiuh […]