5 menit baca
Beredar Foto Selfie Sekdaprov Lampung dengan Timses 02, Bawaslu: Sedang Ditelusuri!
Bandar Lampung, sinarlampung.co – Baru-baru ini, beredar sebuah foto selfie yang menampilkan Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Lampung, Fahrizal Darminto, bersama dua orang yang diduga berasal dari tim pemenangan pasangan calon (Paslon) Gubernur Lampung nomor urut 02. Foto tersebut menimbulkan kontroversi karena disinyalir melanggar aturan netralitas pejabat pemerintah dalam pemilu. Foto yang beredar luas di media […]