5 menit baca
Aksi Penggelapan Sepeda Motor Kembali Terjadi Di Lampung Utara
Lampung Utara (SL)-Aksi tipu gelap sepeda motor dengan modus pinjam pakai untuk keperluan membeli bensin, kembali terjadi. Kali ini peristiwa tersebut menimpa Muh Nasir (47), warga Desa Sukamenanti, Kecamatan Bukitkemuning, Lampung Utara. Seperti tertuang dalam laporan korban, dengan bukti Laporan Polisi Nomor : LP/ 06/ B/ I/ 2021/ Polda Lpg/ Res Lamut/ SPK Sek. Bukit […]