5 menit baca
Mayor Jenderal TNI Eko Margiyono Jabat Danjen Kopassus
Jakarta (SL) – Tongkat Komando Pasukan Khusus (Kopassus) resmi dipegang Mayor Jenderal TNI Eko Margiyono setelah sebelumnya jabatan Komandan Jenderal (Danjen) dijabat oleh Mayor Jenderal TNI Madsuni. Acara penyerahan tongkat komando Danjen Kopassus digelar di lapangan Markas Kopassus, Cijantung, Jakarta Timur, Jumat (23/3) pukul 09.00 WIB. “Saya mengucapkan terima kasih untuk seluruh Baret Merah dan mitra […]