Satlantas Polres Pesawaran Gelar SIM Keliling di Kecamatan Tegineneng
Pesawaran (SL) – Satuan Lalulintas Polres Pesawaran Polda Lampung akan menggelar pembuatan Surat Izin Mengemudi (SIM) di Pasar Trimulyo Kecamatan Tegineneng Kabupaten Pesawaran kegiatan ini akan di mulai dari hari Jum’at 10 Agustus sampai dengan Jum’at 31 Agustus 2018. Kasatlantas AKP Ridho Rafika SH., MM mewakili Kapolres Pesawaran AKBP Syaiful Wahyudi S.Ik., MH mengungkapkan kegiatan […]