5 menit baca
Inspektorat Belum Bereaksi Terkait Status Moulan Irwansyah Yang Terlibat Kasus Kematian Sopir Bupatinya
Lampung Utara (SL) – Kepala Inspektorat Kabupaten Lampung Utara (Lampura), masih menunggu hasil laporan terkait satus Moulan Irwansyah alias Bowo, ASN, Pemda Lampura, yang kini ditahan Polda Lampung, terkait kasus kematian Yogi Andhika, sopir pribadi Bupati Lampunga Utara, Agung Ilmu Mangkunegara. Mankodri, SH. MM, mengatakan bahwa dirinya sudah mendengar kabar tersebut, namun ia belum mendapatkan laporan baik […]