5 menit baca
Relawan GASS-RMD Santuni Warga Tempuran
Lampung Tengah, sinarlampung.co – Ketua Umum Gerakan Sahabat Sejati Rahmad Mirzani Dzausal (GASS-RMD), Hendra Yulianto,bersama Tim santuni Ibu Elawati (50) warga kurang mampu dan terkena musibah yang berada di Dusun VII Rt.013/Rw. 026 Kampung Tempuran, Kecamatan Trimurjo, Lampung Tengah. Hal itu disampaikan Ketua GASS-RMD Hendra Yulianto. Menurutnya tim GASS-RMD dari Bandar/ampung mendapat Informasi dari Satgas […]