Tiga Pekan Polres Lampung Selatan Amankan 187 Kg Ganja dan 5 Tersangka

Tiga Pekan Polres Lampung Selatan Amankan 187 Kg Ganja dan 5 Tersangka

Juniardi

Kapolres Lampung Selatan AKBP Muhammad Syarhan SH MH yang didampingi oleh para pejabat utama Polres Lampung Selatan,  Kamis (18/10) saat melakukan Pers Release bersama para awak median mengatakan bahwa,  sejak (27/09)  hingga saat ini pihaknya telah mengamankan 187 kg dan 5 orang tersangka yang diamankan di Arean Seapord Interdiction Pelabuhan Bakauheni dan hasil pengembangan Sat Narkoba Polres Lampung Selatan ” kata mantan Kapolres Pesawaran ini.

Saat ini  sebagian dari para tersangka sudah dilakukan penyelidikan dan penyidikan dan juga ada yang sudah menunggu pelimpahan kepada pihak Kejaksaan Negeri Lampung Selatan ” kata M Syarhan lagi.  (Halim)

Tiga Pekan Polres Lampung Selatan Amankan 187 Kg Ganja dan 5 Tersangka | Sinar Lampung News | Sinar Lampung News