Brigif 4 Marinir Apel Siaga Bencana
Pesawarn (SL)-Wakil Komandan Brigade Infanteri (Wadanbrigif) 4 Marinir/BS Letkol Marinir Abidin M.Tr (Hanla) memimpin apel siaga bencana alam di lapangan Mako Brigif 4 Mar/BS Piabung, Teluk Ratai, Pesawaran, Lampung. Apel siaga bencana alam ini dilaksanakan oleh seluruh jajaran Brigif 4 Mar/BS, yakni Batalyon Infanteri (Yonif) 7 Marinir, Yonif 9 Marinir, Yonif 8 Marinir, dan Yonif […]