5 menit baca
TBG Resmi Gabung ke Partai NasDem
Jakarta (SL) – Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi resmi bergabung dengan Partai NasDem. TGB disebut merasa sejalan dengan perjuangan partai yang dipimpin Surya Paloh itu. “Iya. Pak TGB masuk ke NasDem. Pak TGB setuju dengan platformnya NasDem gerakan perubahan,” ujar Sekjen NasDem, Johnny G Plate, saat dimintai konfirmasi, Senin (17/12/2018). Johnny mengatakan, bergabungnya […]