5 menit baca
Tidak Mampu Sewa Ambulan Rumah Sakit Anak Bawa Mayat Orangtua Pakai Motor
Jambi (SL) – Sebuah video beredar luas melalui jejaring media sosial facebook sejak Senin malam 23 Juli 2018. Dalam video tersebut tampak rombongan polisi dari Satuan Lalu Lintas Polresta Tanjung Jabung Timur, Provinsi Jambi, menghampiri pengendara sepeda motor yang berbonceng tiga. Dalam suara yang muncul dari rekaman diketahui bahwa salah satu penumpang sepeda motor itu […]