5 menit baca
Tersangka Pembakaran Alat Tambang dan Positif Penyalahgunaan Narkoba, Oknum Anggota DPRD Bangka Ditangkap Polisi
Bangka (SL) – Anggota DPRD Kabupaten Bangka, Sumantri ditetapkan sebagai tersangka pada kasus pembakaran di lahan tambang di Tempilang Kabupaten Bangka Barat. Tak hanya kasus pembakaran, Sumantri juga diduga terlibat penyalahgunaan narkoba berdasarkan hasil tes urin. Kasat Reskrim Polres Bangka Barat AKP Rais Muin seizin Kapolres setempat membenarkan adanya oknum anggota DPRD Kabupaten Bangka, Sumantri melakukan tindak pidana di wilayahnya, Jumat (30/11/2018) Saat ini Sumantri ditahan di […]