5 menit baca
Meriahnya Reuni Perak SMPN 2 Tanjungkarang: Ada Komika Nowendy Hingga ME Voice
Bandar Lampung (SL)-Reuni perak 25 tahun SMPN 2 Tanjungkarang Angkatan 1994 berlangsung meriah di Center Stage Hotel Novotel Bandar Lampung hari ini. Dua ratusan alumnus tumplek dalam acara yang meriah dan suguhan hiburan yang memikat. Ketua Panitia Letkol Infanteri Rio Neswan, didampingi Wakil Ketua Panitia Letkol Infanteri Syafruddin, mengatakan, reuni perak ini berlangsung dengan lancar. Persiapan […]