Kunjungan Ke Polres Tubaba, Ketua PWI: Selamat Bertugas Kapolres Baru
Tulang Bawang Barat (SL) – Dalam rangka menjalin kemitraan guna sinergitas organisasi Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tulang Bawang Barat dan jajaran Mapolres setempat, Ketua PWI Tubaba melakukan kunjungan silahturahmi yang diterima langsung oleh Kapolres AKBP Sunhot P Silalahi, S.IK, pada Rabu, 25 Agustus 2021. Dalam obrolan santai yang berlangsung di aula Mapolres Tulang Bawang […]