5 menit baca
Keren! Tiktoker yang Juga Pengurus JMSI Lampung Ditunjuk jadi Bendahara di Pusat
Jakarta, sinarlampung.co – Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Lampung mampu cetak kader terbaiknya. Salah satu pengurus JMSI Lampung, Herwanto dipercaya menjadi bendahara JMSI pusat. Acong panggilan akrab Herwanto mengaku terharu ihwal ditunjuk menjadi bendahara JMSI pusat. Tiktoker yang dikenal dengan nama Paman Acong ini mengaku siap mengemban amanah tersebut, serta menjaga nama baik JMSI Lampung […]