5 menit baca
Istri Wakil Walikota “Ketangkep” Pesta Sabu
Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Gorontalo, menangkap Serli, istri Wakil Wali Kota Gorontalo, Budi Doku saat pesta narkoba, Selasa (2/1) malam. selain menangkap Serli, juga ikut ditangkap seorang temannya, LN alias Len. “Keduanya, ditangkap, sekitar pukul 22.00 Wita, oleh petugas BNNP Gorontalo, di salah satu rumah milik AR alias Adrian yang ada di Jalan Hos […]