Pengamat IPI Nilai 15 Partai Masih Cari Polarisasi Capres dan Cawapres
Jakarta (SL) – Saat ini partai-partai masih mencari polarisasi terkait calon yang bakal diusung pada pemilihan presiden 2019 mendatang. Menurut pengamat dan peneliti politik Indonesian Public Institute (IPI) Jerry Massie, partai-partai masih melakukan lobi-lobi dan manuver. “Ke tahap deal, belum dilakukan. Bagi saya akan ada tiga koalisi asalkan Partai Demokrat tidak menyebrang ke oposisi maupun […]