5 menit baca
Setelah Kemarin, GAK Kembali Erupsi Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
Lampung Selatan (SL) – Gunung Anak Krakatau (GAK) kembali erupsi, Senin (11/9/2023) sekira pukul 08.42 WIB. Tinggi Kolom abu vulkanik teramati sekitar 1.000 meter di atas puncak atau sekitar 1.157 meter di atas permukaan laut. Gunung di perairan Selat Sunda, Kabupaten Lampung ini sebelum telah erupsi Minggu (10/9) kemarin, sekitar pukul 12.36 WIB. Tinggi kolom […]