Unjuk Rasa Bebaskan Wawan Kurniawan Lanjut Jilid II, Massa Minta Atensi Kapolda Baru
Lampung Selatan (SL)-Massa yang tergabung dalam Forum Umat lslam Bersatu-Jihad Fisabilillah Provinsi Lampung (FUIB- JFPL) kembali mengelar unjuk rasa jilid ke-2, soal pembebasan RT 12 Rajabasa Jaya, Wawan Kurniawan di Mapolda Lampung. Senin, 10 April 2023. Dalam orasinya Gunawan Pharrikesit selaku koordinator lapangan menyampaikan prihal penahanan Wawan Kurniawan di Mapolda Lampung yang hingga detik ini belum […]