Yusrizal Anggap Tudingan AIM Omong Besar
Lampung Utara (SL)-Suhu politik jelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Lampung Utara semakin memanas seiring dibukanya tahapan pendaftaran bakal pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Lampung Utara ke Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) kabupaten setempat yang dimulai sejak Senin kemarin (08/01/2018) hingga Rabu besok, (10/01/2018). Memanasnya suhu politik di Lampura dipicu orasi politik Paslon Bupati […]