5 menit baca
Warga Margasari Tolak Rencana Ekplorasi Pasir Laut di Sekitar Pulau Sekopong
Lampung Timur (SL)-Warga Desa Margasari Kecamatan Labuhan Maringgai, Lampung Timur menolak sebuah perusahaan yang hendak melakukan ekplorasi pasir laut di dekat Pulau Sekopong. Penolakan ratusan warga itu bukan kali ini saja, bahkan pada tahun 2016 silam sempat terjadi ricuh antara warga dengan perusahaan PT 555 yang saat itu membawa kapal. Namun, emosi warga yang sempat […]