5 menit baca
PKM STIKES Adila Dorong Masyarakat Desa Tanjung Agung Berwirausaha dari Olahan Pisang
Pesawaran, sinarlampung.co – Tim PKM Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Adila melakukan pengabdian kepada masyarakat dengan tema “Pemberdayaan Karang Taruna Desa Tanjung Agung menjadi Sentra Produksi Olahan Tepung Pisang sebagai Pangan Fungsional Berbasis Ekonomi Kerakyatan”. Kegiatan itu digelar di aula Desa Tanjung Agung, Kecamatan Way Lima, Kabupaten Pesawaran, dengan melibatkan peserta sebanyak 20 orang Karang […]