5 menit baca
Satu Orang Tewas Terpanggang dalam Kebakaran di Sinjai
Sulawesi Selatan (SL) – Musibah kebakaran kembali terjadi di Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan, tepatnya di Lingkungan Tokka Kelurahan Alehanuae Kecamatan Sinjai Utara, Senin (12/11/2018). Akibatnya, rumah panggung yang diketahui milik Zanuddin (74) rata dengan tanah. Parahnya lagi, Istri Zanuddin (74) bernama Dina (70) tewas setelah terpanggang api yang membakar rumahnya sendiri. “Kebakaran terjadi sekira pukul […]