5 menit baca
Syahrul Anto, Penyelam IDRT Pencari Pesawat Lion Air JT 610 Gugur
Jakarta (SL) – Syahrul Anto (48), penyelam potensi SAR dari Indonesia Diving Rescue Team (IDRT) beralamat di Jalan Anggrek No. 12 Taman Nirwana, Ujung Pandang, Makassar, meninggal dunia. Anto gugur saat bertugas mencari puing-puing Lion Air JT Air yang jatuh di perairan Kawarang, Jawa Barat, Senin (29/10/2018). Anto yang dikenal memiliki jiwa sosial sangat tinggi […]